Mohon tunggu...
Usniaty
Usniaty Mohon Tunggu... Jurnalis - Publisher

â–¡ Spesifikasi Komunikasi Massa, Publisher, Trampil menulis melalui berbagai flatform media, penulis, esai, sastra, artikel, dan penulis buku Ontologi Sastra Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Jalan Tak Punya Nama

11 September 2017   00:03 Diperbarui: 11 September 2017   00:25 1039
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ketika hari demi hari bagai orang linglung

Ketika hati tak damai meski memakai kerudung

Klise....jalan tak punya nama

Bahkan matahari terlihat seperti mendung

Jalan tak punya nama

Itu jalan yang dilalui bila ke rumah jiwa yang kosong

Jalan tak punya nama

Beraroma yang selalu menyusahkan pernapasanku

Jalan tak punya nama..

Diikuti manusia berhati buta

Kala nasehat pun tak lagi punya makna

Dunia serupa lautan bara

Jalan tak punya nama

Kemanapun langkah penuh  tipuan

Setiap alibi adalah kepalsuan

Itu bernama cinta yang tak punya iman

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun