Mohon tunggu...
Usep Danu Sumantri
Usep Danu Sumantri Mohon Tunggu... Guru - Guru

"Innaa Lil muttaqiina mafaazaa. Sesungguhnya sukses itu hanyalah untuk orang-orang yang bertaqwa."

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Cahaya Menjelang Dhuha

7 April 2023   16:32 Diperbarui: 7 April 2023   16:35 143
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Fiksiana. Sumber ilustrasi: PEXELS/Dzenina Lukac

Doa di akhir bulan Sya'ban memohon dipertemukan bulan Romadhon

Doa-menyambut bulan Romadhon

Allahumma baariklanaa fii sya'bana waballighnaa ramadhoona

Artinya. "Ya Allah, berkahilah kami pada bulan Sya'ban dan pertemukanlah kami dengan bulan Romadhon".

Doa jelang Romadhon

Dari 'Ubadah bin ash-Shamith RA, dia berkata bahwa Rasulullah SAW mengajari para sahabat doa berikut saat Romadhon tiba:

Allahumma salimni min ramadhana wa sallim ramadhana li wa tasallamhu minni mutaqabbalan.

Artinya: "Ya Allah, sampaikan aku (dengan selamat menuju bulan) Romadhon. Sampaikanlah Romadhon kepadaku, dan terimalah amal ibadahku (di bulan) Romadhon."


Doa diberi keikhlasan di bulan Romadhon

Dari Abdul Aziz bin Abi Rawad, dia berkata bahwa umat Islam berdoa saat Romadhon datang, dengan bacaan berikut:

Allahumma adhalla syahru ramadhana wa hadhara, fa sallimhu li wa sallimni fihi wa tasallamhu minni. Allahummarzuqnii shiyamahu wa qiyamahu shabran wahtisaban, warzuqni fihil jadda wal ijtihada wal quwwata wan nasyatha, wa a'idzni fihi minassaamati wal fatrati wal kasali wan nu'asi, wawaffiqnii fihi li lailatil qadri waj'alha khairan min alfi syahrin.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun