Mohon tunggu...
Arifin Usman
Arifin Usman Mohon Tunggu... -

Hospitality Law

Selanjutnya

Tutup

Politik

Kharisma itu ada pada dirinya

23 Mei 2014   00:22 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:13 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

8. Integritas : memiliki moral yang baik, mengatakan apa yang sebenarnya dan menepati janjinya.

9. Berani : tidak takut apapun dan tidak ada yang ditakuti olehnya.

10. Disiplin : Fokus (waktu & Target) dalam mengejar hasil dari team dan tidak mudah putus asa.

Diantara sekian kriteria calon pemimpin yang tadi saya bahas, kharisma adalah suatu kriteria yang tidak semua calon pemimpin mampu memilikinya. kharisma hadir pada diri seseorang dari hasil anugerah atau pemberian Maha Pencipta. kita mungkin ingat bagaimana presiden pertama Soekarno begitu berkharisma sehingga dalam setiap orasi/pidato semua rakyat bahkan dunia melihatnya.... lalu presiden Soeharto dimana kita bisa melihat dalam setiap senyumannya terpancar jelas kharisma yang dimilikinya. presiden SBY begitu berkharismanya dia pada saat pemilu 2004 sehingga semua rakyat memilihnya dan akhirnya perjalanan sejarah mencatat namanya 2 kali sebagai presiden RI.

Kharisma tidak datang karena pengalaman, tidak hadir karena latihan walaupun dalam teori bisa saja  kharisma hadir karena 2 hal tersebut tetapi kharisma karena bakat lahir akan memiliki aura lebih besar dan akan menghadirkan jutaan pesona pada diri seseorang yang memilikinya. tentu saja pemimpin yang baik tidak hanya mengandalkan kharisma saja dalam melakukan tugasnya sebagai pemimpin tetapi 10 kriteria tadi harus lengkap dimiliki dirinya.

beberapa orasi politik dari berbagai calon pemimpin negeri ini yang saya perhatikan ada beberapa hal yang menarik menurut saya, hal ini menarik kesimpulan saya jika diantara 2 capres yang ada sebuah kharisma pada diri salah satu capres (saya berusaha senetral mungkin dan tidak mau terlibat dalam rangka dukung mendukung satu calon tertentu walaupun jujur dalam hati saya telah menentukan pilihan saya jauh sebelum deklarasi ke 2 capres itu muncul). tulisan saya ini tidak mau atau semoga tidak akan mempengaruhi siapapun untuk mendukung calon tertentu.

saya hanya teringat kata-kata orasi dan ada beberapa kalimat dalam sebuah kampanye beberapa waktu yang lalu, kalimat ini singkat tetapi mempunyai magis yang kuat dimana yang berorasi begitu berkharismanya sehingga mau tidak mau, suka tidak suka akhirnya saya menonton kampanye tersebut hingga akhir.

1. Kita adalah negara yang memiliki kekayaan alam terbesar di dunia terutama dalam hal kekayaan bahari dimana hampir sebagian besar mahluk hidup air ada dan terdapat di bumi kita tetapi mengapa kita masih import garam, kenapa kita masih import ikan dari negara lain ????

2. Kita adalah negara dengan predikat terbaik dalam bidang peternakan terutama di asia hal itu bisa kita lihat PT Greenland daerah ngawi merupakan peternakan sapi perah terbesar di asia, lalu mengapa kita masih import susu dari luar negeri, mengapa kita masih import daging sapi dari new zealand ???

3. Kita adalah negara agragis terbesar didunia, dimana sebagian besar rakyat kita adalah petani, lalu mengapa kita masih import beras dari thailand atau vietnam yang mana negara tsb adalah negara kecil dikawasan asia.

4. Jika agama (baca:religius) merupakan faktor agar seseorang menjadi baik dalam kehidupannya, dimana negara kita merupakan negara muslim terbesar didunia lalu kenapa negeri ini masih menjadi negara terkorup didunia, korupsi itu perbuatan jahat/tidak baik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun