Mohon tunggu...
Urip Widodo
Urip Widodo Mohon Tunggu... Peg BUMN - Write and read every day

Senang menulis, membaca, dan nonton film, juga ngopi

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Ramadan, Momen Tepat untuk Menambah Habit Baru

2 April 2022   08:04 Diperbarui: 2 April 2022   08:13 656
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ini tambahan motivasi untuk kita melakukan ibadah sunnah secara konsisten atau rutin. Walaupun kita, suatu saat karena sakit atau berpergian, tidak bisa melakukan ibadah sunnah tersebut, maka Allah Swt tetap mencatat kita melakukannya, dan tetap akan mendapatkan pahala.

Mumpung Ramadan baru hari pertama, mari kita awali kebiasaan baru melakukan ibadah sunnah dan rutin melaksanakannya selama sebulan penuh, dan semoga selepas Ramadan, ibadah sunnah tersebut menjadi konsisten kita lakukan.

Beberapa contoh ibadah sunnah yang dapat kita jadikan kebiasaan baru, misalnya:

1. Salat Duha, 2 atau 4 rakaat,

2. Berwudu sebelum tidur,

3. Membaca surat Al-Mulk (Tabarrok) sebelum tidur,

4. Membaca istighfar 100 kali setiap hari,

5. Membaca al-Quran 1 juz sehari (ODOJ = One Day One Juz),

6. dan lain-lain.

Anda bisa mencari ibadah-ibadah sunnah lainnya di kitab-kitab Hadis. Memilih 1 atau 2 ibadah sunnah yang sekiranya bisa Anda lakukan setiap hari. Kuatkan tekad di dalam hati untuk melakukannya setiap hari. Berdoa, memohon kekuatan kepada Allah Swt, supaya kita bisa istiqomah.

Semoga bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun