Merujuk pada beberapa referensi, Dr Biyanto mengatakan bahwa tujuan dari pendirian lembaga pendidikan Muhammadiyah adalah untuk untuk mewujudkan lulusan yang intelektual. Artinya, untuk mewujudkan anak-anak sukses di dunia ini dan suksesnya di akhirat kelak.
Ia mengatakan bahwa dengan berkuliah di kampus unggul yang ditunjang dengan berbagai fasilitas perkuliahan baik fasilitas fisik maupun fisik yang luar biasa, besar harapannya  untuk wisudawan yang akan menjadi alumni agar tidak melupakan Umsida.
Lihat juga: Warek 1 Umsida Beri 8 Kiat untuk Maba Agar Semangat Kuliah
"Allah akan memberikan jaminan bagi kita yang mau beriman dan beragama dengan sungguh-sungguh, lalu meraih pencapaian yang terbaik dengan keutamaan-keutamaan yang terlibat ganda," pungkasnya.
Penulis: Romadhona S.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H