Mohon tunggu...
UmsidaMenyapa1912
UmsidaMenyapa1912 Mohon Tunggu... Freelancer - Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Kami Instansi yang bergerak di bidang pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Psikologi Umsida Solusi Berkarier di Era Modern

3 Oktober 2024   14:49 Diperbarui: 3 Oktober 2024   15:08 30
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tahun berikutnya mahasiswa diberikan pengalaman dalam bentuk praktikum kemudian di akhir mereka mendapatkan pengalaman untuk mengaplikasikan di dunia nyata.

"Salah satunya ada mata kuliah psikologi terapan di saat ini mahasiswa akan terjun ke lapangan untuk menggali data dan memanfaatkan pengetahuannya untuk diterapkan dalam penyelesaian persoalan tentang pendidikan industri sosial dan dasarnya adalah psikologi klinis itu sendiri," jelasnya.

Lebih lanjut, ia memaparkan pentingnya pengetahuan psikologi dalam berbagai profesi.

"Setiap pekerjaan yang melibatkan manusia pasti membutuhkan pemahaman tentang psikologi," tambahnya.

Di Psikologi Umsida sendiri, mahasiswa tidak hanya mempelajari teori, tetapi juga dilatih melalui praktik di berbagai lingkungan, mulai dari sekolah hingga perusahaan.

Program-program praktikum menjadi nilai lebih di Psikologi Umsida. Ghozali mencontohkan kegiatan Factory Visit, di mana mahasiswa diajak mengunjungi perusahaan seperti Pocari Sweat, Yakult dan lainnya untuk melihat langsung bagaimana psikologi diterapkan di dunia industri.

Baca juga: Mau Masuk Jurusan PAI? Simak Hal-Hal yang Akan Dipelajari

Selain itu, ada Field Trip ke SMK Muhammadiyah Nganjuk untuk melatih mahasiswa dalam menganalisis masalah psikologis siswa.

Lebih menarik lagi, program Self Development Day dan studi budaya menjadi bagian tak terpisahkan dari pembelajaran.

Mahasiswa pernah diajak ke pedalaman Bojonegoro untuk mempelajari suku Samin, yang menurut Ghozali, "Kegiatan ini mampu membuka wawasan mahasiswa tentang keunikan perilaku manusia di berbagai budaya, juga hasil dari analisa mereka bisa menjadi luaran berupa artikel maupun skripsi mereka nantinya"

Keberhasilan prodi ini telah dibuktikan dengan berbagai capaian prestasi mahasiswa yang tidak diragukan lagi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun