Padi merupakan bahan pangan penghasil beras yang menjadi bahan
makanan pokok bagi sebagian besar penduduk Indonesia. Meskipun padi dapat
digantikan oleh makanan lainnya, namun padi memiliki nilai tersendiri bagi orang
yang biasa makan nasi dan tidak dapat dengan mudah digantikan oleh bahan
makanan yang lain. Ketersediaan bahan pangan dari tahun ke tahun menunjukkan
kesenjangan yang terus melebar antara peningkatan produksi komoditi padi
dengan pertumbuhan penduduk yang selalu berbanding terbalik.
 4.pemanfaatan perternakan
Ayam memiliki berbagai kegunaan. Ayam diternakkan untuk terlur dan dagingnya yang menjadi bahan makanan dan diolah menjadi berbagai menu. Biasanya ayam petelur dan ayam pedaging adalah jenis atau tipe ayam yang berbeda. Telur dan daging ayam memiliki kandungan protein hewani, yang baik untuk kesehatan. Â Â Â Â Â
 Pemanfaatan itik sebagai sumber protein sangat potensial mengingat itik lebih resisten terhadap penyakit dibanding ayam potong dan itik mampu mengolah makanan yang berkualitas jelek menjadi daging maupun telur. Daging dan telur itik sudah lama disukai oleh masyarakat baik tersebar diseluruh pelosok Nusantara mulai dari daerah perkotaan sampai daerah pedesaan. Itik merupakan ternak unggas tidak hanya sebagai penghasil telur tapi juga sebagai penghasil daging sehingga peternak banyak membudidayakan ternak itik. Permintaan daging itik sangat tinggi di masyarakat dapat dilihat dengan banyaknya permintaan konsumen.
5.pemanfaatan Perikanan
Tambak merupakan lingkungan buatan yang dimanfaatkan manusia sebagai pendukung kegiatan ekonomi. Tambak digunakan sebagai wadah budidaya perairan sumber daya laut dengan nilai ekonomi tinggi seperti ikan, udang, kepiting, garam, kerang mutiara, rumput laut dan lain lain.
Informasi Tambahan:
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, kata TAMBAK diartikan sebagai pematang yang ditujukan untuk menahan air. Tambak juga disamakan dengan gili-gili, tanggul dan bendung. Artian lain dari Tambak adalah kolam di tepi laut yang dilengkapi dengan pematang.
6.perkebunan