Sejenak segala emosi menyatu
Antara rindu pilu resah gelisah
Membaur pada sejuta warna
Hai engkau yang di sanaÂ
Berat pasti meneduhkan hati tanpa payung
Payung tak berujung
Sandiwara ini terus bergerus seiring waktu menyambut
Kebumen, 28 Mei 2024
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!