Mohon tunggu...
UM Bandung
UM Bandung Mohon Tunggu... Dosen - Universitas Muhammadiyah Bandung
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Perguruan Tinggi Muhammadiyah

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tiga Kunci Penting Menjadi Mahasiswa Sukses Menurut Dadang Kahmad

21 September 2023   13:42 Diperbarui: 21 September 2023   13:45 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ketua PP Muhammadiyah Dadang Kahmad (UM Bandung).

Hingga saat ini, Dadang mengaku dirinya tetap membaca buku. Bahkan dirinya hampir sepekan sekali pergi ke toko buku untuk membeli buku baru. Dari buku itulah Dadang mengaku banyak mendapatkan pengetahuan baru.

"Buku adalah guru yang memberikan informasi kepada kita. Oleh karena itu, iqra (membaca) ini merupakan perintah Allah SWT yang wajib. Al-amru (bentuk perintah) dalam Al-Quran itu menunjukkan kepada hal yang hukumnya wajib," tandas Dadang.

Pesan ketiga dari Dadang kepada mahasiswa adalah fokus belajar. Dadang mengajak mahasiswa untuk belajar sebanyak mungkin karena saat ini sumber informasi sudah banyak dan luar biasa. Kata Dadang, saat ini guru dan dosen tidak perlu banyak memberikan informasi kepada muridnya, tetapi cukup berikan mereka cara dan metode belajar saja.

Dadang menegaskan bahwa saat ini sudah bukan zamannya lagi serba diberi, melainkan harus berusaha sendiri. Kalau tidak berusaha sendiri mencapai prestasi dan status, orang tersebut tidak akan menjadi dan mendapatkan apa-apa.

"Allah memberikan hukum objektif di dunia ini. Siapa yang berjuang dan bekerja keras, dia akan dapat. Sebaliknya, siapa yang malas, dan lalai, dia tidak akan dapat. Termasuk juga jika Anda kuliah yang serius, pasti Anda akan berhasil di kemudian hari," pungkas Dadang.***(FA)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun