Mohon tunggu...
umarhidayatullah
umarhidayatullah Mohon Tunggu... Relawan - Jurnalis

Have curious mind

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Sepeda Motor Bukan Hanya Bensin yang Perlu Diisi, Berikut Komponen Sepeda Motor yang Harus Rutin Diganti!

25 November 2024   14:57 Diperbarui: 25 November 2024   15:35 46
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Andrea Piacquadio

Lampu

Selalu periksa berkala kondisi lampu sepeda motor anda dikarenakan selain menjadi penerang saat anda berkendara di malam hari, lampu juga menjadi tanda untuk pengendara lain bahwa ada keberadaan sepeda motor kamu. Sehingga bila sepeda motor yang kamu kendarakan bergerak tanpa lampu rawan tertabrak karena pengendara lain tidak mengetahui keberadaan sepeda motor kamu.

  1. Busi

Fungsi daripada busi adalah sebagai pemantik api sehingga perlu  diperiksa kondisi busi, bila sudah kotor maka harus segera diganti

  1. Aki

Aki sepeda motor terbagi menjadi dua jenis yaitu aki basah dan aki kering. Bila sepeda motor anda menggunakan aki basah maka segera periksa kondisi air aki anda. Namun jika sepeda motor anda menggunakan aki kering maka idealnya mengganti aki yaitu 2 tahun sekali sesuai kondisi penggunaan

  1. Filter

Filter adalah komponen sepeda motor yang berfungsi sebagai penyaring udara sebelum masuk ke dalam ruang pembakaran mesin. Filter yang tidak diganti menyebabkan suara bising saat kendaraan digunakan sebab sirkulasinya terhalang oleh debu dan kotoran yang menyangkut disana.

  1. Segel Karet

Segel karet atau yang lebih dikenal seal adalah komponen sepeda motor yang terdapat pada beberapa bagian dalam sepeda motor seperti pada pemecah kejut dan lain sebagainya dan harus juga diperiksa keadaannya

Nah sekarang IDN sudah tahu kan komponen apa saja yang mesti rutin diganti pada sepeda motor anda jadi kalau ada teman IDN yang sering pinjam sepeda motor tolong sampaikan ke dia bahwa bukan hanya bensin yang dipenuhkan tapi komponen-komponen diatas juga tolong digantikan, hehe.***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun