Mohon tunggu...
Khoirul umam
Khoirul umam Mohon Tunggu... Penulis - Penulis lepas

- jurnalis lokal - wirausaha - pembelajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Perspektif Lain dari Memaknai Cuci Tangan, Gunakan Masker, dan Jaga Jarak

27 September 2020   23:32 Diperbarui: 27 September 2020   23:37 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
shutterstock via kompas.com

Ketiga,jaga jarak. Untuk jaga jarak, dalam konteks protokol covid-19, ini sangat penting dilakukan agar kita terhindar dan tercegah dengan orang-orang yang kita tidak ketahui sudah terpapar atau tidaknya. Jaga jarak ini biasanya dilakukan di tempat keramaian dan dalam even-even tertentu.

Sementara dalam perspektif lainnya, jaga jarak ini juga sudah disampaikan oleh ajaran Islam. Kalau kita hendak pergi kemana pun, jauhi tempat-tempat yang berdampak buruk bagi kita sendiri. 

Atau jangan datangi tempat-tempat yang memang sudah jelas tidak baik seperti tempat-tempat yang ada kegiatan maksiatnya. Namun bisa juga jaga jarak dengan orang-orang yang memang akan memusuhi kita nantinya.

Dengan melihat protokol covid-19 dari perspektif lain, setidaknya kita  bisa tahu dan mengerti jika dalam memahami sebuah teks atau narasi tidak hanya cukup memahami secara tesktual. Tapi harus dipahami juga secara kontekstual. Wallahu a'alam bishshawwab

shutterstock via kompas.com
shutterstock via kompas.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun