Perkembangan kognitif pada masa awal anak-anak dinamakan tahap Praoperasional (Praoperational stage), yang berlangsung dari usia 2 hingga 7 tahun. Pemikiran Praoperasional adalah awal dari kemampuan untuk menkonstruksi pada level pemikiran apa yang telah ditetapkan dalam tingkah laku. Secara garis besarnya pemikiran praoperasional dapat dibagi ke dalam dua subtahap, yaitu subtahap prakonseptual dan subtahap pemikiran intuitif.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!