Mohon tunggu...
Ujang Ti Bandung
Ujang Ti Bandung Mohon Tunggu... Wiraswasta - Kompasioner sejak 2012

Mencoba membingkai realitas dengan bingkai sudut pandang menyeluruh

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Kebenaran Tertinggi dan Terdalam Itu Ada di Ranah Subyektif ?

16 September 2024   07:03 Diperbarui: 16 September 2024   07:06 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Images ; Radar malang.Jawa pos.com

Sains misal mendalami hingga level mekanika kuantum.Tapi ranah kuantum bukan pendalaman metafisika,ia tetep masih terkait aspek fisika hanya saja levelnya sudah mikroskopis.Nah efek dari bahasan kuantum misal bila orang sudah membicarakan aspek aspek filosofisnya maka itu pendalaman yang sudah mengarah ke metafisis

Jadi dalam sains sendiri ketika orang lebih fokus mendeskripsikan hal empiris maka konsekuensi konsekuensi filosofis dari obyek yang dibahas dalam sains selalu mungkin terjadi.Bedanya dengan metafisika adalah,dalam metafisika serta agama aspek filosofis itu ditata, direkonstruksi,didalami secara serius dengan memakai metode serta peralatan ilmu pengetahuan tersendiri yang tidak ada dalam sains maka lahir ilmu metafisika atau dalam dunia agama "ilmu agama"

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun