Mohon tunggu...
rusli_ck
rusli_ck Mohon Tunggu... Administrasi - Gak hobby nulis

jangan dibaca kalo gak menarik

Selanjutnya

Tutup

Otomotif Artikel Utama

Baru, 2 Karya Anak Bangsa

25 Desember 2012   05:19 Diperbarui: 24 Juni 2015   19:04 1718
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sudah lama sekali bangsa kita rindu akan karya anak negeri. Hampir lima dekade, tidak sedikit karya anak bangsa yang belum bisa bersaing dengan produk asing. Dan, tidak sedikit pula orang yang berharap bangsa kita bisa mandiri ke depannya. Berbagai upaya pemerintah dan sektor swasta untuk mewujudkan produk unggul dalam negeri. Lebih dari beberapa dasawarsa, masih banyak kendala untuk mewujudkan produksi karya anak negeri. Tetapi baru-baru ini ada 2 karya anak bangsa yang menjadi perhatian publik yaitu :

1.Mobil Nasional Ferrari Tucuxi Menteri Negara BUMN Dahlan Iskan memacu laju kendaraan nya tanpa hambatan atau kemacetan di ruas jalan ibukota menuju bandara Soekarno-Hatta. Padahal mobil ini baru saja di turunkan dari truck setelah di bawa dari Jogjakarta. Ya, ini memang bukan mobil mewah keluaran Italia Ferrari. Meski ondersil nya berasala dari luar negeri, mobil ini di rakit seluruh nya di Indonesia. Mobil listrik ini di buat di Jogjakarta yang di pesan langsung oleh Dahlan Iskan. 100% menggunakan tenaga listrik mobil ini di namai “TUCUXI”, sementara sang pemilik pertugas ke luar kota. Mobil listrik ini di parkir di garasi rumah dinas Dahlan Iskan.Mobil listrik ini menarik perhatian warga sekitar yang mengetahui keberadaan mobil yang mirip Ferrari ini. [caption id="attachment_223742" align="aligncenter" width="423" caption="Mobil Ferarri Tucuxi - Dokumen laurencius"][/caption]

Mobil dengan biaya produksi sebesar Rp.3 Miliyar ini rencana nya akan di produksi masal dalam jumlah terbatas. Dahlan Iskan mengatakan harga jual nya mencapai Rp. 1 Miliyar. Meski mahal setidak nya ini membuktikan bahwa karya anak bangsa mampu menciptakan teknologi yang bisa menjadi solusi baru untuk menghemat bahan bakar minyak. Tidak hanya itu mobil listrik ini pun menarik perhatian 2 duta besar negara Eropa untuk membeli nya dan membawa pulang ke negara nya.

[caption id="attachment_223749" align="aligncenter" width="443" caption="Dahlan Iskan Turun dari Mobil Ferarri Tucuxi - Dokumen Vibizportal"]

135641266732646942
135641266732646942
[/caption]

2.Sepatu Anti Pelecehan Seksual

Bagi wanita berpergian seorang diri apalagi di tempat yang asing tentu menimbulkan ke khawatiran, betapa tidak ancaman kejahatan selalu mengintai setiap saat. Apalagi Komnas Perempuan mencatat dalam 13 tahun terakhir telah terjadi 93ribu lebih kasus kekerasan seksual terhadap perempuan. Yang memperihatinkan kasus pelecehan seksual semakin meningkat. [caption id="attachment_223743" align="aligncenter" width="430" caption="Rakitan sepatu anti seksual - Dokumen Teenvoice"]

13564121381869745645
13564121381869745645
[/caption]

Kondisi ini yang menginsfirasi seorang siswa SMP (Sekolah Menengah Pertama) di kota Bogor Jawa Barat untuk menciptakan sepatu wanita anti kekerasan seksual. Lalu bagaimana sepatu ini bisa menjaga saat memakai nya.? Jika seorang wanita kerap berpergian seorang diri dan ternyata ada pria yang berniat jahat maka tak perlu khawatir, tempel kan sudut sepatu pada bagian tubuh pelaku dengan seketika pelaku akan merasakan sengatan listrik yang membuat ia terjatuh.

Sepatu karya Hibar Syahrul G ini mendapat perhatian pada sejumlah pameran. Betapa tidak, sepatu ini memang sangat ampuh bagi pemakai nya. Sepatu berhak tinggi ini memiliki rongga di dalam nya, ruang berongga tersebut berfungsi untuk menempatkan batrei yang berdaya listrik 2000 volt. Tujuan nya adalah untuk memberikan efek getar. Terdapat guntaian kabel yang terhubung dengan baterai dan fungsi nya untuk proses pengisian ulang baterai.

[caption id="attachment_223744" align="aligncenter" width="418" caption="Sepatu Anti Kekerasan Seksual - Dokumen Wollipop"]

1356412186862592851
1356412186862592851
[/caption]

Sepatu anti kekerasan seksual ini belum di daftarkan hak cipta nya pada lembaga yang berkopenten. Sang pencipta hibar berharap sepatu hasil rancangan nya bisa di terima dan di produksi secara masal. Ini setidak nya membantu kaum wanita terhidar dari aksi kekerasan dan pelecehan seksual oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Tetapi sayang nya karya-karya anak bangsa kurang mendapatkan perhatian dari pemerintah, pemerintah cenderung lebih memberikan porsi yang lebih besar kepada produsen-produsen luar negeri, seperti Jepang, Korea Selatan, dan China. Sebenar nya Indonesia memiliki banyak SDM yang berkualitas dan sangat jenius. Namun, sayang Indonesia tidak bisa menghargai mereka selayak nya orang yang jenius. Efek nya bagi Indonesia sampai saat ini tetap menjadi negara yang konsumtif dan belum bisa menghasilkan apa-apa.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun