Ebook ini akan menyediakan apa yang perlu anda ketahui dalam 23 bab yang mudah untuk di ikuti, dimana masing-masing bab bisa anda selesaikan dalam satu jam atau lebih.
Ebook ini adalah sebuah cara yang mudah untuk membuat bisnis plan, yang akan menggerakkan perusahaan anda untuk tahun-tahun yang akan datang, dan menghasilkan pendanaan yang layak anda dapatkan.
Apa yang akan Anda Pelajari dari Ebook ini
Bagian I, “Merencanakan Research,” menyajikan dasar-dasar bisnis yang perlu anda persiapkan untuk proses penyusunan bisnis plan. Anda akan mempelajari cara mengidentifikasi audience untuk bisnis plan anda, mendefinisikan pangsa pasar, mendefinisikan kompetensi inti, mempersiapkan strategi bisnis, dan mengevaluasi berbagai pilihan pendanaan.
Bagian II, “Merencanakan Bisnis Plan,” meluncurkan proses perencanan. Anda akan mempelajari berbagai komponen dari sebuah bisnis plan yang sukses, mengungkap cara merencanakan dan menangani proyek bisnis plan, dan mengambil suatu kursus penyegaran tentang pernyataan-pernyataan finansial yang esensial.
Bagian III, “Merencanakan Penulisan,” menuntun anda langkah demi langkah untuk menelusuri bab demi bab dari sebuah bisnis plan. Anda akan mempelajari cara membuat text yang memikat untuk semua bab—Executive Summary, Visi, Misi, Peluang, Strategi Pasar, Strategi Bisnis, Organisasi dan Operasi, Manajemen, Kompetensi Inti dan Tantangan, dan Finansial.
Bagian IV, “Merencanakan Paket,” membantu anda untuk membawa text anda dan mengubahnya menjadi sebuah dokumen bisnis plan yang sangat profesional. Anda akan mempelajari tentang appendix dan attachment, daftar isi, dan memformat serta mencetak dokumen bisnis plan.
Bagian V, “Merencanakan Kesuksesan,” menunjukkan pada anda cara untuk menempatkan bisnis plan anda ke penggunaan real. Anda akan mempelajari cara mengubah dokumen bisnis plan agar menjadi sebuah presentasi yang memikat, cara menggunakan bisnsi plan untuk manajemen bisnis sehari-hari.
Download ebooknya disini
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H