Mohon tunggu...
Aditya Octaviana
Aditya Octaviana Mohon Tunggu... Penulis - Fulltime learner, part-time dreamer.

Hope for the best, but expect less

Selanjutnya

Tutup

Financial

Siapkan Dana Pensiun dari Sekarang, Why Not?

1 September 2022   09:26 Diperbarui: 1 September 2022   09:35 129
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tak berbeda jauh dari obligasi, reksa dana juga menjadi salah satu instrumen investasi yang mampu memberikan imbal hasil yang cukup baik. Di samping itu, kamu bisa bebas memilih jenis reksa dana berdasarkan portfolio apa saja untuk mewujudkan dana pensiunmu. 

Hal unik yang perlu kamu tahu tentang investasi reksa dana, kamu tidak perlu terus-menerus memantau portfolio kamu setiap harinya. Hal ini karena investasimu sudah diatur oleh manajer investasi yang pastinya bikin investasi kamu aman dan minim risiko. 

4. Saham 

Investasi saham adalah jenis instrumen yang paling banyak diminati. Mengapa? Karena selain bisa menghasilkan keuntungan investasi yang cukup tinggi dibandingkan instrumen lain, saham juga bisa dibeli hanya dengan modal kecil.

Namun, kamu juga perlu menggarisbawahi kalau saham adalah instrumen investasi yang memiliki profil high risk, high return. Jadi, kamu butuh meningkatkan literasi keuangan terlebih dahulu sehingga bisa memilih emiten mana yang cocok untuk dijadikan investasi dana pensiun. Selain itu, lakukan analisa kepada beberapa perusahaan sekuritas tempat di mana kamu akan menginvestasikan uang di saham. 

Apalagi, saat ini banyak sekali perusahaan sekuritas yang menyediakan aplikasi investasi saham online seperti MNC Sekuritas, Indo Premier Sekuritas (IPOT), Surya Fajar Sekuritas (SFAST), Ajaib, Stockbit, dan masih banyak lagi. 

Jadi, tunggu apalagi? Yuk, siapkan dana pensiun dari sekarang agar kamu terus bahagia hingga hari tua nanti! 

Sumber: https://www.cimbniaga.co.id/id/inspirasi/perencanaan/siapkan-dana-pensiun-dengan-instrumen-investasi-berikut 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun