Mohon tunggu...
tursilo wati
tursilo wati Mohon Tunggu... Guru - Pendidik di SMP Negeri 12 Purworejo juga seorang istri, ibu dari 3 putra

guru matematika SMP

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Menjadi Guru

12 November 2014   05:08 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:01 11
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya adalah guru Matematika SMP. Awalnya saya tidak bercita-cita menjadi guru.
Sampai di kelas 3 SMA waktu itu, saya mulai tertarik pada profesi ini. Guru Bahasa Indonesia saya bercerita bahwa profesi guru adalah profesi yang sangat pas utk kaum wanita. Kenapa? Karena dengan menjadi guru kita bisa mendidik generasi penerus bangsa dengan tanpa meninggalkan tugas kita sebagai ibu di rmh.
Saya mulai melirik profesi guru, meskipun ketika ditanya di kelas, ternyata yang ingin jadi guru hanya satu, saya...
Benarlah saya diterima di salah satu PTN dengan jurusan pendidikan matematika dan lulus kemudian menjadi guru. Ternyata menjadi guru tidaklah mudah, tidak seperti yang dulu dikatakan oleh guru saya. Kita dihadapkan dengan banyak persoalan.Kita juga harus pintar membagi waktu, sehingga bisa seimbang tugas sekolah dengan tugas rumah. Guru harus mengupdate pengetahuannya. Tetapi menjadi guru juga sangat menyenangkan, setiap hari kita menghadapi tingkah polah siswa yang lucu-lucu.
Semoga saya bisa menjadi guru yang baik untuk semua anak-anak saya.

Tulisan ini adalah tugas Diklat Online PPPPTK Matematika

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun