Mohon tunggu...
Tulus Muliawan
Tulus Muliawan Mohon Tunggu... Juru ketik yang hobi motret dan bikin video -

https://instagram.com/travelusmuliawan

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Kuncinya, Rombak Seluruh Pengurus PSSI!

3 Desember 2018   11:45 Diperbarui: 10 Mei 2019   09:19 366
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Perbincangan Budi & Ilham kembali terpotong saat kereta mereka masuk ke Stasiun Manggarai. Sebagian besar penumpang turun untuk transti dan berganti kereta ke tujuan Bogor maupun ke arah Sudirman dan Tanah Abang.

Budi: Nah, ini yang harus dilurusin. Gue nggak pernah anti Ahok. Gue cuma nggak suka sama pribadinya yang suka asal ngomong. Ujung-ujungnya dia dibui kan gara-gara Al Maidah 51. Gue juga nggak pernah ngritik Ahok kok, cuma sebel aja sama sikapnya. Padahal kerjanya bagus banget.

Ilham: Dari jaman SMA, lu emang paling jago ngeles. Hidup Ahok!

Budi: Sssst! Kedengeran orang ntar. Eh Gondangdia nih. Ayo-ayo turun. 10 menit lagi telat nih gue.

Ilham: Oke, Bud. Sampe ketemu lagi ya. Balik bareng nggak nih?

Budi: Iye, paling ketemu ntar di stasiun. Duluan ye...

Ilham: Yok! ati-ati lu...

Bersambung...

*Cerpen ini hanya fiktif belaka, meskipun topik yang diangkat adalah isu-isu dari kehidupan nyata. Kalau ada kesamaan nama, karakter, dan tempat kejadian, semua itu kehendak Tuhan. Salam!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun