Selain itu, kuliah di PGSD menuntut mahasiswa untuk kreatif. Bagaimana cara mengelola kelas, menciptakan suasana belajar yang seru, membuat kerajinan tangan, menggambar, memainkan alat musik, dan lain-lain. Jurusan PGSD cocok untuk kamu yang penyabar dan menyukai anak-anak.
Di SNMPTN, UTBK, dan Ujian Mandiri, program studi PGSD masuk ke ranah ilmu Soshum. Sehingga dapat dimasuki oleh siswa SMA IPS atau IPA yang mengambil lintas jurusan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!