Mohon tunggu...
H M Hafizh
H M Hafizh Mohon Tunggu... Freelancer - Perjalanan Tuanku

Menjadi idealis itu penting, tapi janganlah terlalu idealis dalam berpendapat. Karena banyak di dunia nyata yang sangat berbeda.

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

Wakili Kalsel, Dua Petinju HST Siap Bertanding di Kejuaraan Nasional

18 Mei 2022   19:41 Diperbarui: 18 Mei 2022   19:45 734
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Atlet Tinju Kab. Hulu Sungai Tengah (Dokpri)

Siti Rahmah dan Marni merupakan perwakilan Kabupaten Hulu Sungai Tengah di Kejurnas Tinju Junior dan Youth Pontianak bulan Juli nanti setelah berhasil lolos seleksi pada 16 Mei 2022.

Seleksi yang diikuti kabupaten/kota se Kalimantan Selatan ini dilaksanakan di Sasana Tinju Pertina HST
Stadion Murakata Barabai Jalan Mandingin Kab. Hulu Sungai Tengah Kalsel.

Dari Hulu Sungai Tengah, ada lima petinju yang mengikuti seleksi. Dua petinju dinyatakan lolos, yakni Marni di Kelas 52 kg kategori Youth dan Siti Rahmah Kelas 48 kg kategori Junior. 

Kedua petinju tersebut wajib mengikuti TC terpusat di Banjarmasin menjelang Kejurnas nanti.

Atlet Tinju Kab. Hulu Sungai Tengah (Dokpri)
Atlet Tinju Kab. Hulu Sungai Tengah (Dokpri)

Perwakilan Kalimantan Selatan sendiri yang akan berangkat ke Pontianak Kalimantan Barat berjumlah 27 atlet dan 5 orang pelatih.

Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Tinju Junior dan Youth akan berlangsung dari tanggal 28 Juni sampai
6 Juli 2022.

Berikut adalah perwakilan Kalimantan Selatan di Kejurnas Pontianak Tahun 2022.

Kategori Junior Putra :
1. Tri Revanno kelas 46 Kg (Banjarmasin)
2. Rami kelas 48 Kg (Tapin)
3. RolQi kelas 52 Kg (Banjarmasin)
4. Patur kelas 50 Kg (Banjarmasin)
5. S. Siahaan kelas 57 Kg (Tapin)
6. Ryan Dp kelas 63 Kg (Banjarbaru)
7. Habibi kelas 66 Kg (Banjarmasin)

Kategori Junior Putri :
1. Hasna D kelas 46 Kg (Banjarmasin)
2. Siti Rahmah kelas 48 Kg (HULU SUNGAI TENGAH)
3. Cici kelas 54 Kg (Banjarbaru)
4. Chelly kelas 57 Kg (Banjarbaru)
5. Blandina kelas 60 Kg (Banjarmasin)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun