Mohon tunggu...
Try Indah F
Try Indah F Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswi:)

Enjoy Everyone:))

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Desain Ruang Kerja Perusahaan Ini Dijamin Bikin Betah Karyawan

8 November 2021   17:46 Diperbarui: 8 November 2021   18:15 1861
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kerja Facebook (Sumber: interiorkantor.id)

Siapa sih yang nggak kepingin bekerja di Perusahaan besar? Tentunya setiap orang mau bekerja di perusahaan besar. Apalagi yang sudah bertaraf Internasional, karena akan mendapatkan gaji yang tinggi, peningkatan karir serta ruang kerja yang keren dan nyaman. 

Ruang kerja yang keren dan nyaman membuat para pekerjanya fokus dalam bekerja sehingga hasil pekerjaannya akan maksimal dan memuaskan. Tahukah kalian beberapa perusahaan besar di dunia telah membuat suasana menyenangkan dengan desain interior ruang kerja yang keren, lengkap dan nyaman, loh. 

Hal ini dapat membuat mood para pekerjanya menjadi lebih baik bahkan juga dapat meningkatkan produktivitas pekerja. Dalam artikel kali ini, telah dirangkum beberapa perusahaan besar dunia dengan ruangan kerja yang keren dan nyaman. Daripada penasaran, yuk langsung saja simak penjelasannya dibawah ini. 

Penataan ruang kerja ternyata ikut berpengaruh terhadap citra perusahaan. Pada dasarnya, salah satu tingkat profesionalitas perusahaan dapat ditunjukkan melalui penataan layout tata ruang kerja yang baik. Lantas apa sih pengertian tata ruang kerja atau kantor itu?

Tata Ruang Kerja atau Kantor

Menurut Drs.The Liang Gie mengatakan bahwa Tata Ruang adalah penyusunan alat-alat pada letak yang tepat serta pengaturan kerja yang memberikan kepuasan bekerja bagi para karyawannya.

Sedangkan menurut Litlefield & Petterson, Tata Ruang Kantor merupakan penyusunan perabot dan alat perlengkapan pada luas yang tersedia.

Dari pengertian diatas, pastinya kalian sudah ada gambaran kan mengenai tata ruang kerja atau kantor. Nah, setelah mengetahui definisi tersebut, mari kita simak penjelasan mengenai penataan ruang kerja atau kantor perusahaan besar didunia.

1. Kantor Google

Google merupakan salah satu perusahaan besar di dunia yang memiliki desain ruang kantor dengan konsep terbaik dan paling keren. Kantor pusat google itu sendiri berada di Mountain View, California, Amerika Serikat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun