Mohon tunggu...
Triyono
Triyono Mohon Tunggu... Guru - guru kehidupan

guru kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Level Kognitif Bloom untuk Merefleksikan Kitab Suci

7 Maret 2021   21:21 Diperbarui: 7 Maret 2021   21:23 170
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Level C6: Merencanakan, mengkombinasikan, membangun, menyusun kembali. Contoh. Dari teks Kitab Suci diatas saya akan merencanakan  untuk melakukan perbaikan...

Kiranya model Level Bloom-Anderson  menjadi salah satu cara  dari sekian banyak cara untuk mengevaluasi pertumbuhan kerohanian (spiritual)  dan kemajuan  kedewasaan pribadi yang   berdampak dalam mencintai manusia tanpa membedakan suku, mencintai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Hal ini bisa terjadi jika hidup kita digerakan oleh pengenalan akan Tuhan yang tertulis dalam Kitab Suci. Kesalehan kerohanian sesungguhnya tidak dinilai dari pemakaian symbol keagamaan tetapi sejauh mana Kitab Suci dihayati dan dilakukan dalam setiap  segi kehidupan. Semoga . (Bumi Tangsel 3721)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun