Kemudian dalam hal memesan barang-barang entah perabotan rumah ataupun kebutuhan yang lainnya, kita juga dengan mudah dapat memesan barang tersebut menggunakan smartphone yang kita miliki. Kemudian smartphone juga dapat digunakan sebagai remote, entah remote televise, ac maupun lcd. Jadi kita tidak perlu kemana-mana membawa remote, cukup menggunakan handphone kita masing-masing.
Semakin canggihnya smartphone berdampak positif atau negatif itu tergantung individu masing-masing. Kita sebagai generasi milenial seharusnya dapat menggunakan smartphone dengan bijak.Â
Kapan kita perlu memakai dan kapan kita perlu berpikir sendiri. Jangan dengan adanya kemudahan membuat kita bermanja-manjaan, kita harus tetap mandiri dan terus berkarya agar tidak hanya sebagai penikmat semata, tapi sebagai pembuat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H