Mohon tunggu...
trina putri andini
trina putri andini Mohon Tunggu... -

Bukan kehidupan jika tidak ada proses. Bukan proses jika tidak adanya perubahan. Tetap semangat dan katakan "Aku Bisa". kuncinya berDo`a, memohon dan berusaha yang terbaik. :)

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pasir...

20 Juni 2013   21:55 Diperbarui: 24 Juni 2015   11:40 88
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Pasir...

aku diucap seperti itu

aku tak mengerti, apa maksud dari Pasir itu

Pasir ??? aku dengan keherananku

dia berkata, "kamu seperti Pasir".

jawabku yang terheran, "Pasir ? memang kenapa ?"

"kamu banyak", sedikita dia perjelas.

"banyak ? maksudnya ?", heranku semakin memuncak.

"banyak omong", benar-benar jelas.

terhenyak, itu pasti

siapa sangka dia akan berkata seperti itu

tapi sebuah pernyataan sudah terucap

aku tak bisa menolak

aku bayangkan menjadi segumpal Pasir

yang perlahan tapi pasti dilepas dari genggaman

jatuh ...

dengan beribu butiran...

Tuhan... sebanyak itu kah bicara ku walau hanya segenggam?

aku terdiam..

sadarku hadir untuk mengingatkan

ku pejamkan mata

dan aku mengakuinya

sungguh, itu pernyataan yang menyakitkan

merasuk bukan hanya ke dalam tapi sampai ke dasar

satu hal yang kita harus tau, tak semua yang buruk sepenuhnya menyakitkan

aku sadar dan aku tau apa yang harus aku perbaiki dari diriku

tentu untuk menjadi hamba yang lebih baik dan  pribadi yang pantas ...

#Husnuzan :)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun