Ini menjadikan alasan seseorang untuk memulai mem-bully si pelaku dan menjadikannya salah dalam beberapa aspek. Tidak dipungkiri, cyber bullying menjadi salah satu penyebab kerusakan mental . Disengaja atau tidak, bullying tetap salah dalam semua hal. Jadi, bagaimana menurutmu? Apakah fenomena Spill The Tea yang merebak di Twitter menjadi salah satu ajang untuk melakukan bullying terhadap seseorang?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!