Mohon tunggu...
Tri Utami
Tri Utami Mohon Tunggu... Penulis - S1 Ilmu Komunikasi

Halo saya Tri Utami, seorang fresh graduate yang memiliki pengalaman dalam pengolahan konten di website dan media sosial di salah satu perusahaan startup selama 1 tahun. Dengan daya kreativitas dan keterampilan menulis, mampu menyusun artikel, poster, dan info yang menarik menggunakan keterampilan SEO.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Yuk Mengubah Insecure Menjadi Bersyukur

31 Januari 2023   11:30 Diperbarui: 31 Januari 2023   11:33 242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Berteman dan dikelilingi oleh orang-orang yang tidak suportif akan mendorong mu untuk semakin tidak percaya diri dan berujung menjadi insecure. Memiliki teman yang suportif akan memudahkanmu untuk bisa lebih berpikiran positif dan menjauhkan diri dari pikiran insecure.

4. Cara terakhir yang paling ampuh adalah dengan selalu "Bersyukur".

Dengan bersyukur, banyaknya beban pikiran yang kamu pikirkan akan perlahan berkurang dan hilang seiring dengan berjalannya waktu tapi yang perlu kamu ingat adalah bersyukur saja tidak cukup, kamu harus tambahkan dengan selalu berusaha dan berdoa sekuat tenaga.

Selain itu, dengan bersyukur kamu akan lebih menghargai setiap pencapaian yang Allah berikan.

Tidak semua kebahagiaan dapat dinilai dengan sebuah keberhasilan, jika kamu terus bersyukur dengan setiap proses hidup yang kamu alami, itu pasti akan membuat kamu lebih merasa bahagia dari apapun.

Setiap manusia memiliki masalah dan kecemasannya masing-masing tidak perlu kamu pungkiri bahkan hindari cukup kamu terima dengan lapang dada tanpa harus membanding-bandingkannya dengan orang lain.

Jika kamu merasa insecure coba biarkan saja energi tersebut masuk terlebih dahulu, terima.

Lalu coba selalu ingat berbagai macam kelebihan yang kamu punya, nikmat hidup sampai dengan saat ini, dan segala kemudahan yang telah kamu peroleh.

Maka rasa insecure tersebut tak akan lama bersarang dalam pikiranmu. Tidak ada waktu terlambat untuk memperbaiki.

Yuk mulai setiap harimu dengan pikiran positif dan hati yang bersyukur

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun