Mohon tunggu...
NurSalim ZA Lahasina
NurSalim ZA Lahasina Mohon Tunggu... Penulis - laki-laki fakir ilmu

minat dunia literasi

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kerukunan Keluarga Bungku Pusat Palu Gelar Mubes V

15 Desember 2019   10:24 Diperbarui: 15 Desember 2019   10:37 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

PALU, 15/12/2019 - Kerukunan Keluarga Bungku (KKB) Pusat Palu menyelenggarakan Musyawarah Besar V di Hotel Citra Mulia, Ahad, 15/12/2019. Musyawarah kali ini mengangkat tema "Melalui Mubes V KKB Kita Tingkatkan Silaturahmi Antara Warga Pasca Bencana Tahun 2019". Mubes ini dihadiri oleh sekitar 200 orang keluarga bungku yang ada di Palu dan undangan lainnya.

KKB sendiri didirikan dari tahun 2002. Saat itu organisasi ini didirikan berangkat dari kondisi sosial masyarakat bungku di perantauan dan juga untuk memberikan perhatian serius kepada perkembangan daerah...

Pembukaan Mubes V KKB Pusat Palu/dokpri
Pembukaan Mubes V KKB Pusat Palu/dokpri
Drs. H. Akram Kamarudin (Mantan Wakil Ketua DPRD Propinsi) yang didapuk sebagai sesepuh Kerukunan Keluarga Bungku membuka acara tersebut secara resmi. Dalam sambutannya beliau menyampaikan bahwa sejak dahulu putra bungku sudah banyak berperan dalam pergolakan politik di sulteng. Oleh karena itu, dia mengajak warga bungku untuk meningkatkan kualitas sdm untuk berkontribusi bagi kemajuan sulteng.
"Kita kerukunan keluarga bungku di palu meski fisik tidak besar tapi besar jiwanya" tambahnya

Sarmin (Ketua Panitia Pelaksana)
menyampaikan bahwa undangan disebar ke seluruh keluarga bungku yang ada di Palu. Dia juga  berterima kasih atas kerja keras seluruh panitia atas terselenggaranya kegiatan ini.

Sementara itu Ketua Umum KKB - Ir. Rasyid Pusadan memberikan pesan penting agar silaturahmi kita keluarga bungku di Palu agar terus dipererat.

"mubes ini adalah mubes tersukses sepanjang pelaksanaan mubes kkb" ujarnya..

dokpri
dokpri
Hingga berita ini duturunkan pelaksanaan mubes masih sedang berlangsung sidang pleno mubes ke V. Berdasarkan agenda acara, mubes ini akan berlangsung hingga pukul 17.00 wita hingga terpilih ketua umum yang baru.(ga)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun