Mohon tunggu...
Thomas Jan Bernadus
Thomas Jan Bernadus Mohon Tunggu... Penulis - A Freelance Blogger

blogger free lance

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Pisang Eppe di Makassar Mantap Menggoyang Lidah

7 April 2019   12:27 Diperbarui: 7 April 2019   12:38 127
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kuliner khas Makassar, memang bertebaran di Ibu Kota Jakarta dan kota-kota lainnya di Indonesia. Di Kelapa Gading saja kita bisa menemukan Coto Makassar ataupun Konro.

Rasanya memang nikmat. Tapi, Kuliner khas Makassar Sulawesi Selatan, ada yang lain juga. Namanya Pisang Eppe. Ini sebenarnya lebih ke Kulineran santai, bukan kuliner berat. Seperti Palu Butung atau Pisang Hijau.

Namun, Kuliner ini, jujur saja, jarang saya temui. Kalau es Palu Butung dan Pisang Hijau ya banyak yang menjual. Pisang Eppe ini?

Pisang Eppe ini akhirnya bisa saya cicipi di Makassar. Yassss... memang di tempat asalnya memang. Saya mendapatkan kesempatan untuk bepergian ke Makassar. 

Perjalanan dengan pesawat terbang ke Makassar hanya ditempuh kurang lebih dua jam. Lebih dekat dibandingkan ke Medan, Sumatera Utara. Penerbangan ke Makassar juga sangat banyak.

Makassar juga, termasuk kota terbesar di Indonesia Tengah. Dari tempat saya menginap menuju ke tempat kulineran pisang eppe ini, bisa menggunakan transportasi online. 

Di mana lokasi tempat makan pisang eppe ini? Di Pantai Losari. Makin bersemangat karena akan pergi ke tempat wisata top di Kota Makassar. Kami datang di malam hari dan sangat ramai.

Mitra transportasi online yang mengantar saya dan teman ke pantai Losari ini langsung mengarahkan kami ke tempat pisang Eppe paling hitz, alias paling top. Namanya Pisang Eppe Mandiri.

Dokpri
Dokpri

Karena ramai, ya kami harus mencari tempat duduk. Setelah mendapatkan tempat duduk, saatnya memesan. Karena ini pengalaman pertama saya mencicipi pisang eppe, saya memesan yang menggunakan gula merah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun