Anda harus belajar untuk menyensor apa yang Anda unggah di media sosial, kalau kamu ingin sukses secara profesional. Terkadang seseorang di kantormu akan memeriksa media sosialmu dan hal tersebut bisa menjadi masalah besar kalau kamu tidak menyeleksi konten media sosialmu.
5. Lebih memilih sempurna daripada menjadi produktivitas
Generasi millennial seringkali bersikeras menyelesaikan tugasnya dengan sempurna yang menghabiskan waktu hingga berjam-jam. Padahal atasan mereka sebenarnya menginginkan produktivitas kerja yang cepat dan efisien.
Meskipun perekrut atau atasan memilih karyawan yang serius di pekerjaannya, bisa menyelesaikan tepat waktu tetap menjadi yang terpenting.
6. Terlalu menyepelekan tugas yang telah diberikan
Padahal dari sejak dulu, pekerjaan kasar atau yang di luar tugas utama justru bisa membentuk profesionalisme seseorang. Karena tugas seperti itu akan membentuk karakter, yang belum tentu bisa didapatkan melalui penugasan keahliannya.
7. Kurang respek dengan para senior atau atasan
Di antara kesalahan di atas ini, yang mana yang merasa Anda telah melakukannya? Demi perkembangan karir yang lebih cemerlang, coba untuk mengurangi hal yang di atas ini ya.
Nanti semua akan biasa karena terbiasa, tanpa kamu sadari profesionalitasmu sudah sangat terbentuk matang.
-