Mohon tunggu...
Handika
Handika Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Olahraga (Futsal, Sepak bola, Badminton, & Musik)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Sosialisasi Keluarga Berencana Terhadap Remaja

7 Maret 2024   12:55 Diperbarui: 7 Maret 2024   12:59 55
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
KKN KELOMPOK 8 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN (Foto dok. pribadi)

Universitas Muhammadiyah Banjarmasin, Mengadakan Kuliah Kerja Nyata Tematik Stunting (KKN-8 Tematik Stunting) pada tahun ini kelompok saya di tempatkan di desa Pingaran Ilir Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar. Program ini di Bina oleh DPL Masrina, S.E.I., M.H dengan Mahasiswa KKN -- 8 Handika Program Studi S - 1 Psikologi (Universitas Muhammadiyah Banjarmasin)

Program kerja ini dibuat di desa Pingaran ilir bersama anak-anak Madrasah Tsanawiah sebanyak 22 orang dan yang berhadir sebanyak 22 orang di desa Pingaran ilir Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar. Tema dari program kerja ini adalah "Sosialisasi Keluarga Berencana Terhadap Remaja" Penyuluhan ini dilakukan untuk siswa/siswi mengetahui keluarga berencana sebelum menikah maupun sesudah agar mereka memahami apa saja yang harus dipersiapkan sebelum menikah untuk remaja di Desa Pingaran Ilir, Pembuatan program ini bertujuan agar siswa/i dapat menerapkan dan mempersiapkan program ini bagi diri sendiri maupun orang sekitar dan seluruh siswa/siswi Madrasah Tsanawiah di Desa Pingaran Ilir.

Berikut foto saat pelaksanaan Program Kerja Individu bersama siswa/siswi Madrasah Tsanawiah di Pingaran Ilir Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar. 

KKN KELOMPOK 8 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN (Foto dok. pribadi)
KKN KELOMPOK 8 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN (Foto dok. pribadi)

Hasil obeservasi sebelumnya mengunjungi Madrasah Tsanawiah di Desa Pingaran Ilir untuk mengetahui berapa jumlah siswa/i yang ada disekolah dan menanyakan kelas berapa yang cocok untuk ikut sosialisasi ini, maka dari itu kegiatan ini dilaksanakan agar siswa/i tau bagaimana apa itu kelurga berencana sebelum maupun sesudah menikah dan menjadi ilmu kelak ketika mereka dewasa.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun