Mohon tunggu...
TJIPTADINATA EFFENDI
TJIPTADINATA EFFENDI Mohon Tunggu... Konsultan - Kompasianer of the Year 2014

Lahir di Padang,21 Mei 1943

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Hadir Misa yang Dipimpin Paus Fransiskus

5 September 2024   18:21 Diperbarui: 6 September 2024   04:15 256
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Indonesia Papal Visit  Commitee 

Walaupun Lewat Televisi 

Sewaktu mendapatkan berita bahwa Paus Fransiskus berkunjung ke Indonesia, langsung terbayang, seandainya kami berdua berada di Jakarta, pasti akan berusaha agar dapat hadir dalam Misa yang dipimpin oleh Paus Fransiskus 

Tetapi karena kami berdua di Australia, maka untuk menghibur diri,  kami mengikuti perkembangan perjalanan Paus Fransiskus lewat berbagai media 

Sumber Indonesia Papal Visit Commitee 
Sumber Indonesia Papal Visit Commitee 

Tetapi ternyata sore ini harapan kami berdua untuk menghadiri Misa yang dipimpin oleh Paus Fransiskus terpenuhi Walaupun Lewat Televisi.

Sumber: Indonesia Papal Visit Commitee 
Sumber: Indonesia Papal Visit Commitee 

Tampak umat dengan aneka ragam pakaian hadir memenuhi lapangan. Paus Fransiskus melambaikan tangan dari atas kendaraan yang dikawal ketat disekeliling kendaraan 

Sumber Indonesia Papal Visit Commitee 
Sumber Indonesia Papal Visit Commitee 

Misa Akbar Agung Paus Fransiskus yang digelar pada hari ini, Kamis (5/9/2024), di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta. Diperkirakan sekitar 87 ribu orang umat Katholik menghadiri Misa yang dipimpin oleh Paus Fransiskus ini 

Sumber: Indonesia Papal Visit Committee 
Sumber: Indonesia Papal Visit Committee 

Menyambut Komuni berlangsung sangat cepat walaupun yang hadir puluhan ribu umat. Dari layar televisi tampak wajah wajah yang penuh kegembiraan karena mendapatkan kesempatan untuk hadir dalam Misa yang dipimpin oleh Paus Fransiskus. 

Sumber Indonesia Papal Visit Committee 
Sumber Indonesia Papal Visit Committee 

Sumber Indonesia Papal Visit Committee
Sumber Indonesia Papal Visit Committee

Paus Fransiskus yang kelahiran 17 Desember 1936, tampak segar. Walaupun sudah melakukan penerbangan lebih dari 12 jam, dengan menggunakan pesawat komersial

Sumber Indonesia Papal Visit Committee 
Sumber Indonesia Papal Visit Committee 

Usai Misa, panitia atas nama seluruh umat Katholik di Indonesia mengucapkan Terima kasih dan Selamat jalan kepada Paus Fransiskus 

Sumber Indonesia Papal Visit Comittee 
Sumber Indonesia Papal Visit Comittee 

Puji syukur kepada Tuhan, walaupun tidak dapat hadir secara phisik,namun dari Western Australia, kami berdua dapat hadir dalam Misa yang dipimpin oleh Paus Fransiskus 

Sumber Indonesia Papal Visit Committee 
Sumber Indonesia Papal Visit Committee 

Usai Misa acara penutupan sangat meriah

Walaupun kami berdua hanya hadir Misa lewat televisi, tetapi dapat merasakan rasa sukacita umat yang hadir 

Sumber Indonesia Papal Visit Committee 
Sumber Indonesia Papal Visit Committee 

Sumber Indonesia Papal Visit Comittee
Sumber Indonesia Papal Visit Comittee

Sebagai penutup acara, sementara menunggu giliran diijinkan meninggalkan stadium, ada 2 orang dari umat yang tampil memukau dengan suara nya. Kemudian para Suster menyanyikan lagu yang pernah ditayangkab dalam film Suster X

Dan tidak ketinggalan para Pastor membawakan beberapa lagu.

Puji syukur kepada Tuhan, seluruh rangkaian acara berlangsung tanpa halangan apapun.Damai dan sejahtera Indonesia Tercinta 

Sumber Indonesia Papal Visit Comittee 
Sumber Indonesia Papal Visit Comittee 

Keterangan foto:

Semuanya hasil tangkapan layar yang bersumber: Indonesia Papal Visit Committee 

Tjiptadinata effendi 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun