Belajar dari pengalaman sendiri, tentu saja sangat berharga. Seperti kata pribahasa,
"Experience is the best teacher"
Tetapi tidak ada salahnya kita juga belajar dari pengalaman orang lain, agar tidak perlu mengalami hal yang sama. Walaupun yang ditulis di sini bukanlah pengalaman spektakuler, melainkan pengalaman kecil atau mungkin dianggap pengalaman recehan, tapi mungkin ada manfaatnya untuk dijadikan pelajaran hidup. Bahwa perjalanan waktu dan jarak yang memisahkan bisa menyebabkan rasa persahabatan menjadi luntur dan bila suatu bertemu, jangan terlalu antusias mengharapkan bahwa sahabat karib kita akan berlari memeluk diri kita. Karena boleh jadi akan mengalami hal yang sama dengan yang saya alami.
Hanya sebuah renungan menjelang malam tiba
Tjiptadinata Effendi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H