Pelaku  Tindak Kriminal Selalu Diuntungkan
Kalau masalah anak-anak berantem dengan anak tetangga dan anak kita kepalanya benjol, tapi karena orang tua anak tersebut sudah datang minta maaf kepada kita, tentu sangat boleh bila diselesaikan secara kekeluargaan.Â
Begitu juga kalau anak kita main bola terus bola melenceng dan memecahkan kaca rumah tetangga dan kita datang minta maaf dan mengganti semua kerusakan, semuanya bisa diselesaikan secara kekeluargaan.
Masalah Pelecehan Juga Bisa Diselesaikan Secara Kekeluargaan?
Ada yang aneh ketika membaca berita yang dikutip dibawah ini:
KAI: Pelecehan Seksual yang Dialami Penumpang Wanita Diselesaikan secara Kekeluargaan
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "KAI: Pelecehan Seksual yang Dialami Penumpang Wanita Diselesaikan secara Kekeluargaan",Â
Menyatakan Bersalah,Tapi Hakim Membebaskan ?
Dul dinyatakan bersalah dalam kecelakaan di Tol Jagorawi yang merenggut tujuh korban jiwa. Hakim menilai Dul melanggar Pasal 310 Ayat 4, 310 Ayat 3, dan 310 Ayat 1 dalam Undang-Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Meski menyatakan Dul bersalah, hakim membebaskan putra bungsu Dhani dari tuntutan pidana.Â
Hakim memerintahkan agar Dul dikembalikan kepada kedua orangtuanya, Ahmad Dhani dan Maia Estianti. Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Dul Bebas, Polisi Anggap Putusan Hakim Sudah Melalui Pertimbangan".
Majalengka Ada 16 Kasus Kekerasan Anak, Kebanyakan Diselesaikan Kekeluargaan.