Mohon tunggu...
Tito Adam
Tito Adam Mohon Tunggu... Jurnalis - Social Media Specialist | Penulis | Fotografer | Editor Video | Copy Writer | Content Writer | Former Journalist

Senang untuk belajar dan belajar untuk senang | Instagram @titoadamp | Email titoadamp@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

3 Indikasi Tobey dan Andrew Ada di Film, Meski Tidak Muncul di Trailer "Spider-Man: No Way Home"

18 November 2021   08:10 Diperbarui: 18 November 2021   08:23 1454
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kalau belum adegan yang mana, kamu bisa lihat postingan netizen satu ini. Menurutmu, apakah itu memang ada yang aneh atau sengaja "diedit" oleh Marvel agar hype film terjaga?

2. Jadi siapa Peter Parker yang dimaksud Doc Ock?

Salah satu adegan di trailer Spider-Man : No Way Home. Sumber : Capture instagram Sony Pictures
Salah satu adegan di trailer Spider-Man : No Way Home. Sumber : Capture instagram Sony Pictures

Nah, teori kedua ini juga sangat menarik ketimbang teori pertama. Jika teori pertama kita perlu menduga-duga, teori kedua ini terpampang jelas.

Setelah kemunculan Doc Ock di jembatan jalan tol, villain satu ini terlibat aksi pertarungan yang epic. Hingga akhirnya Doc Ock berhasil menangkap Spider-Man dengan tangan mesinnya.

Yang menjadi menarik adalah dialog yang diucapkan Doc Ock saat Peter Parker membuka topeng Spider-Man miliknya. Doc Ock terlihat bingung dan bertanya jika dia bukan Peter Parker.

Pertanyaannya, jelas-jelas dia adalah Peter Parker Spider-Man, lalu kenapa Doc Ock mengatakan jika dia bukan Peter Parker?

Indikasinya, Peter Parker yang dia maksud adalah Peter Parker versi Tobey Maguire dan bukan Tom Holland. Lalu, apakah mungkin Tobey Maguire akan muncul di film?

Masa iya villainnya terdampar di universe Spider-Man Tom Holland tapi superheronya gak ikutan? Kan malah jadi aneh kalau gak ikutan muncul.

3. Lokasi set yang sama dengan gambar yang bocor beberapa waktu lalu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun