Mohon tunggu...
Tita NovitaRizal
Tita NovitaRizal Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya adalah seorang guru di Sekolah Khusus SLB Ulaka Penca. Mempunyai hobby dalam bidang IT dan olah raga Bulutangkis.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Peringatan Hari Guru Nasional ke-77 Tahun 2022 SLB Ulaka Penca Jakarta

25 November 2022   12:15 Diperbarui: 25 November 2022   18:12 824
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Semoga kami para guru selalu menjalankan tugas dengan penuh semangat untuk mendidik, membimbing, memotivasi dan juga melatih anak anak kami yang khusus namun penuh keistimewaan sesuai dengan semboyan guru yang sudah dicetuskan oleh Ki hajar Dewantara yaitu : 

1. Semboyan pertama adalah "ing ngarsa sung tulada"

    yang mempunyai makna"di depan menjadi contoh atau panutan". Ini artinya, seorang guru, pengajar, atau pemimpin harus bisa           memberikan contoh serta panutan kepada orang lain di sekitarnya saat ia berada di depan. 

2. Semboyan yang kedua adalah "Ing madya mangun karsa" 

     Yang memiliki arti yaitu "di tengah memberi atau membangun semangat, niat, maupun kemauan". Semboyan ing mdya mangun           karsa memiliki makna bahwa ketika guru atau pengajar berada di tengah-tengah orang lain maupun muridnya, guru harus bisa               membangkitkan atau membangun niat, kemauan, dan semangat dalam diri orang lain di sekitarnya.

3.  Semboyan ketiga adalah "Tut wuri handayani"


      Memiliki arti "di belakang memberikan semangat atau dorongan". Dari pengertian tersebut, makna dari semboyan ketiga ini                   berarti ketika berada di belakang, pengajar atau guru harus bisa memberikan semangat maupun dorongan kepada para muridnya.

Dari ketiga semboyan tersebut sebagai guru kita wajib meneruskan perjuangan Ki Hajar Dewantara agar guru dapat menjadi garda terdepan didalam dunia pendidikan, karena awal pendidikan di sekolah adalah guru yang mempunyai peranan. 

dokpri 
dokpri 

Selamat Hari Ulang Tahun Guru Nasional ke 77 25 November 2022. Semoga Guru Indonesia terus maju dan tetap Semangat. Bangkit Guruku, Maju negriku, Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan!

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun