Mohon tunggu...
Tissa Milla
Tissa Milla Mohon Tunggu... Auditor - blog untuk bersenang-senang

Untuk Bersenang Senang dan share berbagai info menarik

Selanjutnya

Tutup

Bola

Sejarah Sepak Bola Dunia dan Indonesia

19 Februari 2022   18:53 Diperbarui: 14 Maret 2022   06:52 1690
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Perkembangan Sepakbola

Sepak Bola adalah olahraga yang sangat populer di belahan dunia manapun. Namun apakah anda tau dari mana awal mula permainan ini muncul?. Sejarah permainan sepak bola bermula pada abad ke 2 dan ke 3 sebelum masehi di daratan Tiongkok tepatnya pada masa Dinasti Han. Masyarakat bermain menggunakan bola kulit dengan menggiring, menendang ke jaring kecil dikenal dengan nama Cuju.

Kemudian mulai berkembang di negri Eropa pada abad pertengahan dan mulai masuk sekolah umum di Inggris. Sepak bola modern kemudian lahir pada tahun 1863 ditandai berdirinya Asosiasi sepak Bola Inggris. Tepatnya di Freemasons' tavern kota London sekiranya ada 11 sekolah dan club bertemu membahas dan merumuskan aturan baku permainan sepak bola yang akan dikenal sampai saat ini.

Pekembangan peraturan terus berkembang hingga pada tahun 1869 aturan melarang permainan sepak bola dengan tangan. Dan pada tahun tahun itulah permainan seak bola dibawa oleh pelaut, pedangang dan para tentara ke berbagai belahan di dunia. 

Hingga pada akhirnya di tahun 1904 organisasi FIFA (Federation Internatoional de Football Association) yang enjadi organisasi tertinggi di dunia perspak bola dunia. Pada tahun-tahun inilah mulai adanya kompetisi sepak bola di penjuru dunia.

Pemain Sepakbola

Masuknya permainan sepak bola di Indonesia dimulai saat penjajahan Belanda, awalnya permainan in i hanya ada di lingkungan orang belanda saja. 

Kemudian baru berkembang kepada para kaum terpelajar hingga menyebar ke daerah daerah. Kemudian Berdirilah organisasi resmi yaitu Nederland Indische Voetballbond (NIVB), Persis Solo atau pada saat itu Vortenlandsche Voetbal Bond (VVB), Persib Bandung Bandungsche Indonesische Voetbalbond (BIVB)

Pada tahun 19 April 1930 lahirlah PSSI (Persatoean Sepakraga Seloeroeh Indonesia) yang menjadi cikal sejarah sepak bola Indonesia. Karna PSSI terlahir untuk melawan diskriminasi yang terjadi padaa saat itu oleh NIVB. 

Semakin berkembangnya dunia persepak bolaan di indonesia PSSI mulai menggelar kompetisi pertamanya untuk para club anggota di alun-alun Keraton Solo. Hingga saat ini PSSI memperluas jenis kompetisinya hingga saat ini dengan melibatkan semua jenjang umur, putra maupun putri di seluruh Indonesia.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun