Kain wol ini dibuat dari serat alami yang diperoleh dari bulu domba. Jenis domba penghasil wol yang paling terkenal adalah Merino, Rambouillet, Blue Faced Leicester, dan Corriedale. Faktor kunci yang menentukan kualitas kain wol adalah kehalusan serat dan panjangnya.
Kesimpulan
Saat memilih pakaian anak, selalu pastikan untuk memperhatikan label bahan dan intruksi perawatannya. Karena banyak sekali macam-macam jenis kain baju anak yang tidak memenuhi standar. Kamu harus hindari bahan yang mengandung bahan kimia berbahaya atau pewarna yang dapat menyebabkan iritasi pada kulit anak-anak.
Bahan diatas yang cocok untuk bahan pembuatan baju anak-anak. Karena bahan dari katun linen dan wol, bahan yang mudah menyerap keringat dan sejuk Ketika digunakan. Jadi pasti anak-anak akan merasa nyaman ketika memakai pakaian dari bahan tersebut.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H