1)Kerja sama dengan masyarakat sekitar untuk menunjang program sekolah.
2)Menggunakan lingkungan sekitar dalam proses pembelajaran.
3)Kerja sama dan kolaborasi dengan masyarakat, lembaga masyarakat, dll.
4)Memanfaatkan aset kebudayaan untuk pembelajaran.
2.Jelaskan dan berikan contoh bagaimana hubungan pengelolaan sumber daya yang tepat akan membantu proses pembelajaran murid menjadi lebih berkualitas.
Jawaban:Â
Pengelolaan sumber daya yang tepat akan membantu proses pembelajaran murid menjadi lebih berkualitas karena setiap sumber daya yang ada akan dimanfaatkan secara efektif dan efisien dalam mendukung proses pembelajaran yang berpihak kepada siswa.
Ada 7 modal aset yang bisa digunakan untuk mendukung proses pembelajaran menjadi berkualitas, yakni modal manusia, fisik, lingkungan/alam, sosial, agama dan budaya, finansial, dan politik.
Contoh pengelolaan sumber daya akan meningkatkan kualitas pembelajaran
Misalnya suatu sekolah akan menggelar gelar karya Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Sekolah bisa memanfaatkan aset-aset atau modal yang ada, yakni:
a.Modal Manusia