Mohon tunggu...
Tiara Aulia Khimah
Tiara Aulia Khimah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Pendidikan

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Pola Asuh Orangtua terhadap Prestasi Belajar

22 April 2022   13:52 Diperbarui: 22 April 2022   13:54 120
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pendidikan tidak bermanfaat jika tidak melahirkan suatu perubahan ke arah yang lebih baik. Pendidikan penting untuk diketahui tingkat keberhasilannya guna penjaminan mutu kualitas.

Pendidikan dimulai dari pendidikan keluarga yang merupakan bagian dari sistem pendidikan secara menyeluruh. Keluarga memiliki peran dan fungsi yang sangat besar dalam menentukan berbagai hal bagi perkembangan dan kualitas anak.

Perhatian orang tua terhadap anak dalam proses pembelajaran merupakan sesuatu hal yang utama dalam meningkatkan perhatian belajar mereka. Perhatian yang diberikan sebagai upaya mendorong anak untuk belajar, baik di rumah maupun di sekolah yang pada akhirnya mengubah pola pikir anak menjadi lebih baik.

Wujud perhatian orang tua terhadap anak terutama dalam upaya membantu anak mencapai prestasi terbaiknya antara lain:

1. Mendorong dan menganjurkan

Setiap orang tua yang berkeinginan anaknya dapat mencapai prestasi belajar yang baik dan memuaskan di sekolah, harus bersedia memberikan dorongan kepada anak untuk dapat belajar di rumah.

Sehingga anak akan lebih giat dalam belajar, karena ia tahu bahwa bukan hanya dirinya saja yang berkeinginan untuk maju, tetapi orang tuanya pun demikian.

2. Memberi sarana dan fasilitas belajar

Seorang anak di bangku sekolah sudah jelas tidak akan dapat memperoleh prestasi belajar yang baik jika alat-alat belajar yang diperlukan dalam menunjang pendidikannya tidak lengkap.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun