Pengembangan Pasar Ekspor
Dengan pengembangan pasar ekspor tentunya akan sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di kota Palangka Raya , memberikan pelatihan atau pembelajaran kepada UMKM tentang ekspor dan memfasilitasi akses ke pasar internasional.
Kesimpulan
Dengan menerapkan upaya-upaya yang telah dipaparkan diatas seperti memberikan pelatihan dan pendampingan guna meningkatkan kualitas UMKM di kota Palangka Raya, menerapkan teknologi yang ada untuk memasarkan dan mempromosikan produk UMKM ,mengembangkan produk dan melakukan inovasi ,berkerja sama dengan sektor pariwisata dan melakukan pengembangan pasar ekspor dengan pelatihan ini diharapkan UMKM yang berada di kota Palangka Raya dapat mengalami pertumbuhan dan perkembangan yang lebih baik dari yang sebelumnya, menciptakan lapangan kerja yang lebih banyak sebagai upaya untuk mengurangi angka pengangguran yang ada di kota Palangka Raya, dan tentunya akan berkonstribusi pada pertumbuhan ekonomi di kota Palangka Raya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H