Adapun sekolah-sekolah Malaysia yang ikut serta dalam Workshop Seni dan Budaya Indonesia 2018 adalah SMK Sains Seri Puteri, SMK Seri Permaisuri, SMK Seri Bintang Utara, SMK Aminuddin Baki, SMK Chocrane Perkasa, SM Sains Alam Shah, SM Permata Pintar Negara, SK Gombak Setia, SK Setiawangsa, International Islamic University Malaysia (IIUM) Akademi Seni, Budaya dan Warisan (Aswara), dan Taylor's University.
Selaku koordinator pelaksana Workshop 2018 ini, saya melihat sangat penting sekali karena akan menjadi agen sosialisasi sekaligus corong informasi terkait asal usul karya seni budaya Indonesia yang selama ini mengakar di Malaysia.
Sekadar berbagi dari Negeri Jiran.
Kl: 03092018
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H