Mohon tunggu...
Thoriq Al Fakhruddin
Thoriq Al Fakhruddin Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasisswa

Suka membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Model Pembelajaran Kemp

31 Mei 2024   09:47 Diperbarui: 31 Mei 2024   10:28 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Model Kemp adalah sebuah pendekatan pembelajaran yang menekankan pada desain instruksional yang berorientasi pada perancangan pembelajaran yang menyeluruh. Model ini dikembangkan oleh Jerold E. Kemp, seorang ahli dari California State University di San Jose. 

Model Pembelajaran Kemp menekankan pada pembelajaran yang berfokus pada proses, yang memungkinkan siswa untuk mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan kreatif. Model Pembelajaran Kemp juga menekankan pada pembelajaran yang berfokus pada kolaborasi, yang memungkinkan siswa untuk bekerja sama dan berbagi ide.

Unsur - unsur yang terdapat dalam model Kemp meliputi:

1. Instructional problems : mengidentifikasi masalah pengajar dan menentukan tujuan perancangan suatu program pengajaran 

2. Learner characteristics : mencermati karakteristik siswa yang mestinya mendapat perhatian selama perencanaan

3. Task analysis : memecah masalah pembelajaran menjadi tugas-tugas yang lebih kecil. 

4. Instructional objectives : menyatakan tujuan pengajaran bagi siswa (yang akan dicapai dari segi materi pelajaran dan unsur tugas. 

5. Content sequencing : mengurutkan materi dalam setiap pengajaran.

6. Instructional strategies : merancang strategi belajar mengajar sehingga setiap siswa dapat mencapai tujuan yang yang telah dinyatakan.

7. Designing  the message : proses merancang pesan atau materi pembelajaran yang akan disampaikan pada siswa.

8. Development of instruction : proses pengembangan materi instructional yang dirancang untuk mencapai tujuan pembelajaran yang ditetapkan sebelumnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun