- Eksekusi Skenario Pengujian: Jalankan aplikasi dan ikuti skenario yang telah ditentukan.Â
       - Catat Hasil Pengujian: Dokumentasikan hasil pengujian, termasuk bug yang ditemukan.Â
       - Analisis dan Pelaporan: Analisis hasil pengujian dan laporkan temuan kepada tim pengembang.Â
      4. Pengujian Otomatis dengan Selenium IDE
          Selenium IDE adalah alat pengujian otomatis yang dapat merekam dan memutar ulang interaksi dengan aplikasi web. Ini memungkinkan pengembang untuk membuat skrip pengujian yang dapat dijalankan secara otomatis.  Langkah-Langkah Menggunakan Selenium IDE:Â
         -> Install Selenium IDE: Pasang plugin Selenium IDE pada browser.Â
         -> Rekam Skenario Pengujian: Rekam skenario pengujian dengan mengikuti interaksi pada aplikasi.Â
         -> Eksekusi Skrip Pengujian: Jalankan skrip yang telah direkam untuk melakukan pengujian otomatis.Â
         -> Analisis Hasil Pengujian: Evaluasi hasil pengujian dan identifikasi bug yang ditemukan.Â
        5.Studi Kasus: Pengujian Instagram
            Untuk mengoptimalkan pengalaman pengguna Instagram, tim pengembang dapat menggunakan kombinasi pengujian manual dan otomatis. Misalnya, mereka dapat:
- Pengujian Manual: Melakukan pengujian manual untuk fungsi-fungsi baru atau fitur-fitur yang kompleks seperti Stories, IGTV, dan Direct Messages.
- Pengujian Otomatis: Menggunakan Selenium IDE untuk mengotomatiskan pengujian pada fungsi dasar seperti login, posting, dan like.