Mohon tunggu...
Theresia Iin Assenheimer
Theresia Iin Assenheimer Mohon Tunggu... Lainnya - Ibu dari dua putra

Belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Kurma Artikel Utama

Pengalaman Berbuka Puasa dengan Keluarga Turki

20 April 2021   07:09 Diperbarui: 20 April 2021   18:18 2549
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bulgur Salat (Kisir), salah satu menu khas Timur Tengah yang saya nikmati. Sumber: Pixabay.com

Oh..aku sih enak saja duduk di latai, malah menyenangkan, seperti di tanah air. Teman-teman Turkiku senang karena aku juga nyaman duduk di lantai.

3. Makan dengan tangan

Tiba saat makan, ternyata mereka makan dengan tangan, kecuali makan sup. Pada saat menyobek roti dengan tangan mereka bilang "Lebih enak roti disobek dengan tangan daripada dipotong dengan pisau" aku ikut-ikutan, oh..ternyata bener disobek dengan tangan lebih nikmat. 

Pada saat makan bulgur salat juga dengan tangan. Bulgur salat dikepal kemudian di gulung dengan salat, baru di masukkan ke mulut, segar dan sehat.

Khusus bulgur salat ini saya terkesan sekali, karena teringat masa kecil di Ganjuran, mbah putri pernah masak bulgur tetapi dicampur dengan kelapa muda , gula jawa dan dibungkus dengan daun pisang dan dikukus sebagai camilan manis.

Orang Turki mengolah  bulgur sebagai salat , segar dan enak sekali. Penasaran aku langsung bertanya dan minta diajari membuat bulgur salat, ternyata tidaklah sulit.

Berikut ini resep Bulgur salat, orang Turki menyebutnya Kisir. 

Bahan-bahan:

250 g Bulgur

1 paprika merah

1 genggam petersili

3 batang daun bawang

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun