Mohon tunggu...
Anjas Permata
Anjas Permata Mohon Tunggu... Konsultan - Master Hypnotist

Trainer Hypnosis, Master Hypnotherapist, Professional Executive, Founder Rumah Hipnoterapi, Founder Mind Power Master Institute, Ketua DPD Perkumpulan Komunitas Hipnotis Indonesia (PKHI)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Saatnya Menanamkan Paradigma "Reinforcement" dalam Kegiatan Ospek

17 September 2020   15:12 Diperbarui: 17 September 2020   15:23 429
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hei... Fakultas Hukum, fakultas pilihanku...

Pantang mundur, mati sudah umur...

Fak Hukum... pilihanku

Lambangnya... lambangnya pedang dan timbangan

Dibawahnya... Brawijaya

Jaya... jaya... Fak Hukum Jaya...

Itulah lirik lagu mars fakultas hukum Universitas Brawijaya. Dua belas tahun yang lalu saya lantunkan ketika ospek bersama rekan-rekan angkatan 2008. Sepanjang hari kami wajib menyanyikan dengan lantang hingga akhirnya hafal diluar kepala.

Ospek atau sekarang lebih dikenal dengan sebutan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru) sebenarnya adalah suatu kegiatan yang sangat bermanfaat. Disebut demikian, karena ia menjadi program transisi kehidupan sekolah menuju kuliah. Dengan adanya ospek diharapkan mahasiswa dan mahasiswi baru (Maba) bisa lebih mudah dalam beradaptasi.

Namun di era pandemi sekarang ini, ospek turut bertransformasi menjadi kegiatan virtual. Tidak ada lagi keseruan lari-lari keliling kampus, meminta tanda tangan kakak tingkat, mengerjakan tugas kelompok di tengah lapangan dan lain sebagainya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun