Mohon tunggu...
Gunawan
Gunawan Mohon Tunggu... Sales - Terabit Komputer

Suka membaca dan memiliki usaha online

Selanjutnya

Tutup

Money

ThermoShield Produk Insulasi Pipa Pilihan!

31 Mei 2022   16:05 Diperbarui: 31 Mei 2022   16:07 1067
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
PT. Andero Michaniki Indonesia

Thermoshield - Pernah gak sih kamu liat atap gedung, saluran pipa HVAC, dan lainnya itu ada pembungkusnya? kadang ada yang warna putih, abu-abu, dan warna lainnya.

Itulah yang dinamakan dengan insulasi, Kegunaan insulasi sendiri adalah meredam panas pada ruangan ataupun pada pipa yang terpasang.

Mengapa demikian? jika kita lihat khususnya iklim di indonesia ini hanya terdapat 2 musim yaitu musim kemarau dan musim penghujan, nah peranan insulasi ini cukup penting loh asal kamu tau.

Karena jika di musim kemarau insulasi atap dapat membantu meredam suhu yang masuk ke dalam sebuah ruangan. kita ambil contohnya adalah sebuah pabrik/gedung kantor.

Jika kamu pernah masuk kedalam pabrik entah itu di produksi, warehouse, ataupun main office. Kamu pasti pernah melihat lapisan di bawah atapnya atau gulungan tebal yang rapi. Pada sebuah Pipa AC/HVAC jika itu gedung pabrik.

Bayangkan jika dimusim kemarau yang panas suhunya mencapai 30-40 derajat celcius kalian di dalam gedung tanpa insulasi atap. Kebayang panasnya gimana kan?

Nah sebab itulah insulasi ini sangat dibutuhkan untuk sebuah gedung, karena dengan memasang insulasi dapat meredam panas yang masuk dan membuat pekerja didalamnya lebih nyaman.

Sama halnya dengan AC/HVAC jika AC terdapat pada main office, HVAC terdapat pada gedung-gedung produksi ataupun warehouse. Jika tidak dibalut dengan bahan insulasi maka akan menyebabkan ketidak stabilan suhu yang masuk.

Pada artikel kali ini kita akan membahas tentang insulasi pipa menggunakan bahan Thermoshield, mari kita bahas lebih lanjut tentang Thermoshield ini!

Apa itu Peredam Panas Thermoshield?

Peredam panas thermoshield merupakan sebuah produk berbahan busa polyolefin yang tahan api. Produk thermoshield bisa kamu gunakan untuk bermacam-macam jenis insulasi, mulai dari Insulasi atap, insulasi pipa, insulasi HVAC, ataupun dinding.

Apa manfaat menggunakan peredam panas Thermoshield?

Jika kalian baca pada penjelasan di situ tertulis untuk beragam jenis insulasi, tapi kenapa ada dinding? Jadi selain meredam panas melalui dinding, Produk Thermoshield juga dapat meredam suara dari kebisingan luar dan dalam ruangan loh!

Selain itu ada juga beberapa manfaat dan keunggulan dari Thermoshield ini, yaitu:

Mampu meredam panas

Keunggulan utama produk Thermoshield adalah dapat meredam panas lebih merata, selain itu dapat mencegah pengembunan yang biasanya terdapat pada HVAC karena perbedaan suhu dalam dan luar pipa.

Teknologi Iradiasi

Teknologi Crosslinked secara fisik menghasilkan ukuran sel dan konduktivitas panas terendah dibandingkan insulasi fleksibel lainnya. Dan juga resistensi pengembunan yang sangat tinggi.

Konduktivitas Panas

0,02953 W/m.k (24,5C) Ini adalah jumlah terendah dari semua bahan isolasi fleksibel.

Pengembunan Hampir Nol

Peredam Panas Thermoshield sempurna dalam pencegahan Embun karena busa terdiri dari sel udara independen yang padat.

Konduktivitas panas relatif konstan hingga 15 tahun yang akan memberikan kontribusi yang signifikan terhadap keberlanjutan bangunan dan menurunkan biaya energi.

Semi Permanen

Thermoshield adalah busa poliolefin, yang bertahan hampir permanen tanpa perubahan.

Fleksibilitas dan Anti Kebisingan/Getaran

Peredam Panas Thermoshield memiliki sel tertutup yang melindungi dari kebisingan dan sel terbuka yang menyerap kebisingan.

Tidak Mudah Terbakar

Busa Thermoshield tidak mudah terbakar dan tidak ada asap beracun saat kebakaran.

Karakter Busa IXPE

PT. Andero Michaniki Indonesia
PT. Andero Michaniki Indonesia

Busa IXPE memiliki karakter tersendiri, antara lain adalah:

  • Busa IXPE memiliki permukaan halus dan kepadatan tinggi
  • Ukuran sel kecil dan konduktivitas termal terendah daripada insulasi busa fleksibel lainnya
  • Resistensi pengembunan yang sangat tinggi
  • Busa IXPE fleksibel, kuat dan tahan lama
  • Kemampuan yang baik dalam hal kedap air dan suara
  • Busa IXPE sangat bagus untuk isolasi termal

Kurang lebih seperti itulah karakteristik yang terdapat pada busa IXPE.

Setelah kita memahami karakteristik dari busa yang terdapat pada produk ini. Selanjutnya adalah data dari Thermoshield.

Insulasi Thermoshield

Technical Data Sheet

Material

:

IXPE / Physically (Irradiation) Crosslinked Closed Cell Polyolefin Foam with Fire Rating Class O

Lamination / Reinforced

:

Aluminum Foil (FR) Aluminum Woven Foil (FR) Glasscloth Aluminum Foil (FR)

Density

:

25 kg/m3 (core foam only) (custom density by request & confirmation)

Thermal Conductivity (ASTM C518)

:

0.02953 W/m.k (@temp 24.5C) / Humidity (RH) 56%

Water Vapour Transmission (ASTM E96 / TUV Singapore)

:

1.1 x 10-2 g/m2.hr 1.5 x 10-2 grain/ft2.hr

Water Vapour Permeance: (ASTM E96 / TUV Singapore)

:

2.09 x 10-9 g/Pa.m2.s 3.7 x 10-2 Perm

Resistance to fungi: (ASTM G21 / SGS Korea)

:

Zero Growth (Result Test : 0 )

VOC Emission Rate (ASTM D5116) Korea Conformity Laboratories (KCL)

:

Low VOC emitting (Total Volatile Organic Compounds 0.036 mg/m2.h)

Ozone Resistance

:

Excellent

UV Resistance

:

Excellent

Noise Reduction Coefficient (ASTM C423) Korea Lab Accreditation Scheme (Kolas)

:

NRC 0.45

Operating Temperature Range

:

-80C ~+100C (no adhesive)

Fire & Smoke Performance

BS 476 part 6 & 7 (fire rating class

:

Class 0

ASTM E84 (INTERTEK Testing Service -- Elmendorf United State of America)

:

COMPLIES (NFA 255 / UL 723 / UBC 9-1) Flame Spread Index 5 ( < 25 ) Smoke Developed Index 20 ( < 25 )

UL94

:

Horizontal Burn APPROVED (HF-1)

Size Available

3 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

4 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

5 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

6 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

8 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

10 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

12 mm

:

30 m x 1.2 m

(L : 36 m2)

15 mm

:

12 m x 1.2 m

(L : 14.4 m2)

18 mm

:

12 m x 1.2 m

(L : 14.4 m2)

20 mm

:

12 m x 1.2 m

(L : 14.4 m2)

25 mm

:

12 m x 1.2 m

(L : 14.4 m2)

30 mm

:

12 m x 1.2 m

(L : 14.4 m2)

40 mm

:

2 m x 1.2 m

(L : 2.4 m2)

50 mm

:

2 m x 1.2 m

(L : 2.4 m2)

100 mm

:

2 m x 1.2 m

(L : 2.4 m2)

Type Of Lamination

IXPE Foam FR IXPE Foam FR + Glue

: Foam Only (FO) : Foam Only With Glue (FOG)

AF + IXPE Foam FR AF + IXPE Foam FR + AF AF + IXPE Foam FR + Glue

: Single Side Alum Foil / AF1 : Double Side Alum Foil / AF2 : Single Side Alum Foil with Glue (AF1G)

AW + IXPE Foam FR AW + IXPE Foam FR + AW AW + IXPE Foam FR + Glue

: Single Side Alum Woven / AW1 : Double Side Alum Woven / AW2 : Single Side Alum Woven with Glue (AW1G)

GC + IXPE Foam FR GC + IXPE Foam FR + GC GC + IXPE Foam FR + Glue

: Single Side GlassCloth Alum / GC1 : Double Side GlassCloth Alum / GC2 : Single Side GlassCloth Alum with Glue (GC1G)

AF + IXPE Foam FR + AW AF + IXPE Foam FR + GC AW + IXPE Foam FR + GC

: Single Side Alum Foil & Single Side Alum Woven (AFW) : Single Side Alum Foil & Single Side GlassCloth Alum (AFGC) : Single Side Alum Woven & Single Side GlassCloth Alum (AWGC)

Size Pipe Insulation (BS/GIP/PPR/PVC)

Size Pipe (BS/GIP/PPR/PVC)

:

8 100 mm (1/4 " 4") 125 600 mm (5 " 24")

Foam TC

:

15mm 60mm

Density

:

25 kg/m3 2

Lamination

:

Foam Only / Plain (FO) Single Alum Foil (SAF) or Single GlassCloth Alum (SGC)

Type Pipe Insulation

:

Pre-Cutting type (PCT) Tube type (TBT)

Length

:

2 m / pcs (1/4 " 4") 1 m / pcs (5 " 24")

Dan itu tadi adalah sedikit data mengenai peredam panas Thermoshield yang bisa Kamu jadikan acuan ketika memilih bahan atau produk insulasi untuk bangunan.

Selanjutnya kita akan bahas lagi tentang penggunaan produk dari Thermoshield ini!

Penggunaan Dari Thermoshield

Berikut ini adalah beberapa contoh pemasangan insulasi dengan Thermoshield yang bisa kamu jadikan contoh:

Ducting HVAC

contoh insulasi ducting HVAC - PT. Andero Michaniki Indonesia
contoh insulasi ducting HVAC - PT. Andero Michaniki Indonesia

Sistem ducting merupakan rangkaian pipa penyalur HVAC yang berguna untuk menyalurkan udara serta hal lainnya ke suatu arah.

Sistem ini biasanya dapat ditemukan di berbagai tempat, seperti gedung perkantoran ataupun industri.

Di gedung dan perhotelan, saluran ducting digunakan untuk mengirimkan dan memindahkan udara.

Pipa

Contoh Insulasi Pipa - PT. Andero Michaniki Indonesia
Contoh Insulasi Pipa - PT. Andero Michaniki Indonesia

Pada sebuah desain pipa, masalah personal protection merupakan salah satu parameter utama yang harus diprioritaskan saat mendesain insulasi.

PPI ini akan menjadi jaminan pekerja atau kontraktor agar tangan atau kulit selamat dari pembakaran atau pembekuan dari permukaan instalasi pipa.

Atap

Contoh Insulasi Atap - PT. Andero Michaniki Indonesia
Contoh Insulasi Atap - PT. Andero Michaniki Indonesia

Jika kamu pernah masuk ke dalam sebuah gudang atau pabrik dan memperhatikan bagian atap dengan jelas, Biasanya terdapat lapisan busa dibawah atapnya. Dan itulah yang dinamakan Insulasi Atap, Thermoshield adalah salah satu contoh produk yang bisa kamu gunakan.

Dengan begitu kedaan suhu di dalam ruangan dapat diminimalisir supaya tidak terlalu panas dan membuat pekerja tetap nyaman.

Dinding dan Akustik

Contoh Insulasi dinding - PT. Andero Michaniki Indonesia
Contoh Insulasi dinding - PT. Andero Michaniki Indonesia

Kebanyakan insulasi pada dinding ini terdapat pada sebuah hotel, apartement, ataupun studio. Biasanya selalu ada lapisan di antara dinding yang berfungsi untuk meredam suara.

Kegunaannya adalah mengurangi suara bising dari dalam atau luar ruangan, jika di hotel atau apartement dapat memberikan kenyamanan tambahan pada tamu. Jadi tamu antar kamar tidak merasa terganggu jika ada kebisingan.

Sertifikasi Produk Thermoshield

Sertifikasi Thermoshield
Sertifikasi Thermoshield

Dan sedikit tambahan lagi, sebagai kelengkapan data dari Thermoshield. Ini adalah sertifikasi produk yang telah di dapatkan, dengan begitu sudah terbukti jika produk insulasi pipa Thermoshield ini dapat digunakan secara umum.

Penutup

Dan itulah tadi penjelasan tentang produk Thermoshield yang bisa kamu gunakan sebagai bahan insulasi, entah itu insulasi atap, pipa, HVAC, dan lain-lain.

Dengan adanya detail lengkap mengenai produk ini diharapkan kamu dapat memilih bahan insulasi yang bisa kamu jadikan referensi ketika memilih.

Info lebih lanjut dapat menghubungi PT. Andero Michaniki Indonesia. Ruko Hawaii Blok A No.61, Cengkareng Timur, Jakarta Barat 11730. Telp. 021-22304229 / 0812-9063-8686.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
  16. 16
  17. 17
  18. 18
  19. 19
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun