Peredam panas thermoshield merupakan sebuah produk berbahan busa polyolefin yang tahan api. Produk thermoshield bisa kamu gunakan untuk bermacam-macam jenis insulasi, mulai dari Insulasi atap, insulasi pipa, insulasi HVAC, ataupun dinding.
Apa manfaat menggunakan peredam panas Thermoshield?
Jika kalian baca pada penjelasan di situ tertulis untuk beragam jenis insulasi, tapi kenapa ada dinding? Jadi selain meredam panas melalui dinding, Produk Thermoshield juga dapat meredam suara dari kebisingan luar dan dalam ruangan loh!
Selain itu ada juga beberapa manfaat dan keunggulan dari Thermoshield ini, yaitu:
Mampu meredam panas
Keunggulan utama produk Thermoshield adalah dapat meredam panas lebih merata, selain itu dapat mencegah pengembunan yang biasanya terdapat pada HVAC karena perbedaan suhu dalam dan luar pipa.
Teknologi Iradiasi
Teknologi Crosslinked secara fisik menghasilkan ukuran sel dan konduktivitas panas terendah dibandingkan insulasi fleksibel lainnya. Dan juga resistensi pengembunan yang sangat tinggi.
Konduktivitas Panas
0,02953 W/m.k (24,5C) Ini adalah jumlah terendah dari semua bahan isolasi fleksibel.
Pengembunan Hampir Nol