“Kegiatan yang sangat positif dari mahasiswa KKN IPB. Semoga ilmu yang diberikan kepada kelompok tani Desa kertasari dapat bermanfaat dan berkelanjutan meski adik-adik sudah selesai KKN. Pokonya jos gandos.” Ujar Pak Asep, koordinator UPTD Pengelola pertanian Kec. Pangkalan (20/07/2022)
Dengan adanya penyuluhan hama dan penyakit tanaman serta demonstrasi pembuatan pestisida nabati, harapannya dapat diaplikasikan oleh setiap kelompok tani desa kertasari mengingat rendahnya upaya penggunaan pestisida oleh petani desa Kertasari
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H