Pondasi budaya mutlak menjadi pijakan, karena hal itu untuk meminimalisir ancaman ketidakpastian jaman. Duduk bersama dalam perumusan ide-ide pemajuan jaman berbasis akar adat budaya yang sejatinya itu adalah milik kita bersama.
Harapan besar negeri ini tetap terjaga eksistensinya. Kiprah alumnus mesti tegak dalam menjaga bingkai-bingkai kebudayaan luhur bangsanya agar kendali perubahan senantiasa dipegang secara pasti oleh generasi penerus kita.
(***Sekretaris Jenderal Ikatan Alumni Universitas Al-Ghifari)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!