Mohon tunggu...
tegar faturahmansyah
tegar faturahmansyah Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

konten

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Larangan Berambut Gondrong di Universitas

4 Juli 2023   22:39 Diperbarui: 5 Juli 2023   08:25 608
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dan ada juga pro dari sebagian pendapat bahwa berpenampilan di perguruan tinggi harus berpenampilan seperti seorang mahasiswa, berpenampilan rapih seperti memakai kemeja atau flanel bisa saja membuat para mahasiswa menjadi lebih percaya diri bagi yang biasa menggunakannya, bisa juga menjadi risih bagi yang tidak biasa menggunakannya, oleh sebab itu berpenampilan rapih harus kita tanamkan ke dalam diri masing-masing supaya kita dapat membiasakan diri memakai pakaian rapih dan percaya diri jika kita memakainya.

Pada intinya setiap manusia memiliki hak asasi yang melekat pada dirinya dan tiada seorang pun yang dapat mencabut hak asasi tersebut dari pribadi setiap manusia, karena memang pada hakekatnya hak asasi tersebut adalah hak dasar atau hak pokok yang dibawa manusia sejak lahir sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. 

Sebagai konsekuensi melekatnya hak dasar atau hak asasi pada diri setiap manusia, Indonesia sebagai negara hukum (rechtstaat) wajib menjamin dan menjaga agar hak asasi atau hak dasar setiap warga negara Indonesia tidak dilanggar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun